SUARAMERDEKA-PANTURA.COM - Simak informasi berikut ini tentang kita Diperintahkan untuk selalu Berdoa kepada Allah SWT Untuk Segala Urusan.
Dilengkapi dengan Dalil Al Quran dan hadis, tulisan Arab, Latin dan Artinya dalam Bahasa Indonesia.
Dalam sebuah kesempatan pengajian ulama kharismatik Gus Baha pernah menyampaikan, Berdoa adalah bukti kita lemah.
Sebagai manusia yang merupakan hamba sudah sepatutnya kita selalu berdoa kepada Sang Maha Pencipta Allah SWT.
Semua orang pasti mengalami permasalahan yang rumit atau memiliki kebutuhan yang harus ia cukupi dalam kesehariannya, baik keadaan kebutuhan tersebut remeh atau dianggap urgen.
Hal itu sudah menjadi fitrah manusia yang akan selalu butuh kepada Allah SWT. Sebagaimana firman Allah SWT:
يٰٓاَيُّهَا النَّاسُ اَنْتُمُ الْفُقَرَاءُ اِلَى اللّٰهِ وَاللّٰهُ هُوَ الْغَنِيُّ الْحَمِيْدُ
Artinya :
“Wahai manusia! Kamulah yang memerlukan Allah; dan Allah Dialah Yang Mahakaya (tidak memerlukan sesuatu), Maha Terpuji.” (QS. Fatir: 15)
Ketika manusia butuh kepada sesuatu, maka hendaklah berdoa kepada Allah dengan harapan kebutuhannya dapat dipenuhi. Allah Swt berfirman:
ادْعُوْنِيْٓ اَسْتَجِبْ لَكُمْ
Artinya :
Artikel Terkait
Khutbah Shalat Jumat Tentang Perbaiki Makanan Anda, Semoga Doa Anda Dikabulkan, Arab, Latin dan Terjemahannya
Doa Agar Cepat Punya Anak, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Terjemahannya
Doa Agar Terlepas dari Bingung, Ketakutan, Kesusahan, Kelemahan, Kekikiran dan Utang Yang Diajarkan Rasulullah
Doa Keluar Rumah Saat Rezeki Seret, Lengkap Riwayat, Tulisan Arab, Latin dan Artinya dalam Bahasa Indonesia
Doa Agar Cepat Punya Anak, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya dalam Bahasa Indonesia
Doa Ketika Hujan Turun, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya dalam Bahasa Indonesia
Awali Hari, Baca Doa Ini Setelah Adzan Subuh, Lengkap Tulisan Arab, Latin dan Artinya dalam Bahasa Indonesia